Gagal Uji Tabrak, Datsun Go Ganti 'Cangkang' Baru

By Steve Kandio → Monday, March 23, 2015
http://ift.tt/1N9yt51

HOME » BERITA » GAGAL UJI TABRAK, DATSUN GO GANTI 'CANGKANG' BARU




REKOMENDASI


  • Gagal Uji Tabrak, Datsun Go Ganti 'Cangkang' Baru

    Gagal Uji Tabrak, Datsun Go Ganti 'Cangkang' Baru



  • Terjang Banjir Jakarta, Toyota Agya Malah Nyemplung Kolam Taman Kota!

    Terjang Banjir Jakarta, Toyota Agya Malah Nyemplung Kolam Taman Kota!



  • Spyshot: Edisi Terbaru Mobil Murah Ford!

    Spyshot: Edisi Terbaru Mobil Murah Ford!



  • Datsun Indonesia Pikir-pikir Pasarkan GO+ Mewah

    Datsun Indonesia Pikir-pikir Pasarkan GO+ Mewah



  • Siap Produksi, Spesifikasi Honda S660 Terkuak!

    Siap Produksi, Spesifikasi Honda S660 Terkuak!



  • Harga Bertambah, Velg Kia Morning Berubah

    Harga Bertambah, Velg Kia Morning Berubah



  • Apa Jadinya Jual Mobil di Indonesia Tanpa LCGC?

    Apa Jadinya Jual Mobil di Indonesia Tanpa LCGC?



  • Bergaya Retro, Mobil Mungil Suzuki Lebih Irit Dari LCGC!

    Bergaya Retro, Mobil Mungil Suzuki Lebih Irit Dari LCGC!



  • Datsun Indonesia Pikir-pikir Pasarkan Redi-GO

    Datsun Indonesia Pikir-pikir Pasarkan Redi-GO



  • Daftar Mobil Murah Paling Laris Jelang Akhir Tahun 2014!

    Daftar Mobil Murah Paling Laris Jelang Akhir Tahun 2014!



  • Update Harga 6 Mobil Murah LCGC Tahun 2014!

    Update Harga 6 Mobil Murah LCGC Tahun 2014!



  • Siap-siap, Harga Toyota Agya Akan Naik Lagi!

    Siap-siap, Harga Toyota Agya Akan Naik Lagi!



  • Penjualan 2 Mobil Murah Datsun Tembus 17 Ribu Unit

    Penjualan 2 Mobil Murah Datsun Tembus 17 Ribu Unit



  • Seri Produksi Suzuki Wagon R Xrest!

    Seri Produksi Suzuki Wagon R Xrest!



  • Agya dan Ayla dari Lahir Sudah Minum Pertamax

    Agya dan Ayla dari Lahir Sudah Minum Pertamax








Selasa, 24 Maret 2015 12:30
Gagal Uji Tabrak, Datsun Go Ganti 'Cangkang' Baru

Foto Datsun Go by otosia.com






Otosia.com -


Minimalnya perolehan skor keamanan dalam uji coba tabrakan Datsun Go India oleh Global NCAP, membuat Nissan-Datsun harus berbenah untuk meregenarasi unitnya guna membuktikan bahwa Datsun Go tidaklah seburuk yang dibayangkan.


Berdasarkan pemaparan Autocar Professional, Nissan berencana untuk menelurkan seri teratas Datsun Go yang dimungkinkan akan diproduksi di Oragadam, India. Bukan hanya dilengkapi dengan air-bag sebagai sebuah piranti standar keamanan, tapi juga cangkang atau struktur bodinya bakal diperkeras untuk menahan benturan serius.



Menurut sumber yang lain, bahan utama cangkang besi tersebut dijamin lebih keras utamanya pada rancangan monocoque dan side impact beams. Kekuatannya bisa diukur dengan besaran 520 MPa (mega Pascal). Angka itu tentu saja jauh lebih tangguh daripada model lawasnya yang hanya 320 MPa.



Setelah proses pengerjaan selesai dilakukan, Datsun Go India dengan cangkang baru tersebut selanjutnya akan segera masuk dapur uji coba dan membuktikan kembali seberapa jauh perubahan tersebut.



(kpl/sdi)










BERITA TERKAIT


  • Datsun Transmisi Matic Sebentar Lagi

    Datsun Transmisi Matic Sebentar Lagi



  • \'Pelaris\' Mobil, Gadis Ini Diminta Berpose Seksi oleh Ayahnya!

    'Pelaris' Mobil, Gadis Ini Diminta Berpose Seksi oleh Ayahnya!



  • Datsun: Pakai Airbag? Masih Rahasia...

    Datsun: Pakai Airbag? Masih Rahasia...





APA PENDAPAT ANDA ?





MOST LIKED




  • Bradl: Adaptasi Honda Memang Butuh Waktu Lama




  • Sistem E-tiket Transjakarta Masih Kacau




  • Test Ride Yamaha WR250R




  • Yamaha Vixion 2008 Touring Style




  • Tandem Redding Di MotoGP 2016, Rabat Atau Marquez?




  • Volvo Didik Supir Truk Hemat BBM Lewat Kompetisi




  • Marco Melandri Makin Bingung Kendarai Aprilia




  • Sebut Yamaha Luar Bbasa, Bradl Nantikan Mesin Baru




  • Aleix Espargaro Jagokan Adiknya Naik Podium






2015-3-24


detail










from Otosia.com http://ift.tt/1N9yshf

via Info Mobil Terbaru
Steve Kandio

I'm Steve Kandio. A part time blogger from Indonesia. I enjoy to write unique articles. I love blogging and write about everything unique. Please add your comment below.

No Comment to " Gagal Uji Tabrak, Datsun Go Ganti 'Cangkang' Baru "